Selasa, 12 Maret 2013

Cara mengatasi PS3 Yellow Light of Death (YLOD)

 YLOD saya rasa sudah tidak asing lagi kita dengar. YLOD ini adalah suatu penyakit pada PS3 Fat. Yang mana apabila konsol tersebut dihidupkan, akan kembali standby dengan posisi lampu merah kedip2 setelah lampu kuning. Sebenarnya kalau anda search aja di mbah google, akan ketemu banyak link2/ web yang menampilkan cara memperbaiki YLOD ini dan udah disertakan dengan video2nya. ( Anda bisa mencarinya di YOUTUBE). Ya itung2 udah banyak tuh video2nya  saya download.

Adapun cara untuk mengatasi YLOD ini adalah sebagai berikut

- Bongkar konsol PS3 anda seperti yang terlihat pada gambar dibawah ini:



- Jika udah terbuka Casing atasnya. dan akan tampak isi dari PS3. Disitu anda juga akan menemukan baut2. Tampak seperti gambar dibawah: 


- Lalu bongkar/lepaskan mekanik BDnya dari mesin


- Kemudian bongkar semua baut yang tampak seperti gambar dibawah ini:



- Lepaskan Kipas beserta pendinginnya.



- Setelah pendingin diangkat, bersihkan bekas termal pasta  dari aluminium pendingin. Anda bisa menggunkan kain aau tisu. Tampak seperti gambar dibawah :


- Bongkar juga seng2 penutup mainboard


- Dan tampak mainboard seperti gambar dibawah ini. Ada tampak 2 buah IC yakni IC Prosesor & IC GPU, anda bersihkan juga bekas termal pasta  dengan menggunakan kain atau tisu.

- Setelah dibersihkan, Panaskan IC2 tersebut dengan menggunakan blower dengan suhu sekitar 350 derajat celcius selama masing - masing 10 menit. Apabila anda tidak memiliki blower, anda bisa mencobaalternati lain dengan menggunakan hair dryer. (Bisa dipinjam di SALON2)
- Setelah selesai IC2 trsebut dipanaskan, diamkan sejenak hingga ic2 tadi menjadi dingin.
- Setelah IC Prosesor & IC GPU dingin, oleskan kembali Thermal Paste ke IC2 tersebut..dan pasang kembali PS3 anda. Dan jangan sampai lupa untuk mengencangkan semua baut2 teruama pada baut pengganjal IC2. 

Selamat Mencoba.
Tetap Berkreasi.

2 komentar: